Lowongan Kerja Alfagroup Head Office

PT. Sumber Alfaria Trijaya,Tbk. Dan PT. Midi Utama Indonesia,Tbk merupan perusahaan yang bergerak di bidang ritel yang tergabung dalam Alfa Group (Holding Company) dengan nama gerai “Alfamart”, “Alfa express”, “Alfamidi”, “Alfamidi Super” dengan gerai yang tersebar di seluruh Indonesia. Kantor pusat berada di Tangerang dan memiliki kantor cabang di 35 kota besar, dengan jumlah karyawan sekitar 140 ribu tersebar di seluruh Indonesia. Demi mendukung perusahaan, kami membutuhkan sumber daya manusia yang potensial, inovatif dan profesional untuk mengisi beberapa posisi yang saat ini kami butuhkan.

Alfagroup Head Office membuka lowongan kerja untuk posisi General Affair Administrator,. Untuk detail kualfikasi selengkapnya simak di bawah ini.

General Affair Administrator
Deskripsi Pekerjaan :

Membantu General Affair Coordinator dalam menciptakan kepuasan pelayanan kepada departemen dan pihak eksternal yang berkepentingan dengan perusahaan dengan berpedoman pada efektivitas dan efisiensi serta memastikan tertib administrasi data departemen.

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 27 tahun
  • Pendidikan min D3 dari Semua Jurusan
  • IPK min 3,00
  • Mampu mengoperasikan Ms.Office
  • Penempatan : Head Office (Alam Sutera, Tangerang)

Link Pendaftaran :
alfa.id/karirheadoffice

Deadline :  30 September 2024

Perhatian :

  • Lowongan Kerja Alfagroup Head Office Tidak Dipungut Biaya Apapun.
  • Hati-hati penipuan lowongan kerja!

 

Tips Untuk Pelamar

  • Jangan lupa sampaikan anda mendapat Info Lowongan Kerja dari RAJALOKER ID
  • Buatlah CV (Curriculum Vitae) atau Daftar Riwayat Hidup dan Surat Lamaran Kerja semenarik mungkin agar lebih mendapat perhatian HRD. Buat CV Cepat dan Praktis di BikinCV dan lihat juga Contoh Surat Lamaran Kerja yang baik dan benar.
  • Ketika melamar lowongan kerja, anda tidak boleh membayar sejumlah uang kepada seseorang/ perusahaan. Jika ada yang meminta, Tolak Saja! Kemungkinan besar itu adalah sebuah penipuan.
  • Belakangan ini sering terjadi penipuan kepada calon pencari kerja. Selalu berhati-hati dan waspada terhadap segala bentuk penipuan!